Sabtu, 17 Januari 2015

Tolak Eksekusi Tanah, Marinir Bersenjata Lengkap Jaga Kompleks Militer



JAKARTA, KOMPAS.com - Kompleks TNI Angkatan Laut di Kelurahan Kelapa Gading Barat,  Kecamatan Kelapa Gading, Jakarta Utara, dijaga ketat oleh puluhan marinir. Hal ini terkait eksekusi lahan yang dilakukan oleh Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Rabu (14/1/2015).

Pengosongan Rumah Dinas Eks Direktur PT Taspen Ricuh



Mantan Direktur PT Tabungan dan Asuransi Pensiun (Taspen), Victor Siahaan, dipaksa mengosongkan rumah dinas yang telah ditempatinya selama 25 tahun di Jl Sumenep No 2, Mentang, Jakarta Pusat, Rabu (7/1). Sempat terjadi kericuhan saat pengosongan lantaran pemilik rumah menolak untuk keluar.